Text
Mengenal Pers Indonesia
Dunia pers di Indonesia ternyata jauh lebih luas daripada kertas koran, karena pers bukan sekadar media informasi semata. Pemerintah kolonial Inggris, misalnya, membuat koran justru untuk mengolok-olok mereka sendiri. Lain halnya dengan kaum bumiputra yang mengubah pers menjadi media pergerakan, sehingga membuatnya diakui sebagai salah satu benih kebangkitan nasional. Buku ini membahas kiprah pers di Tanah Air yang selalu terkait dengan pergolakan bangsa. Selain itu, buku ini jug amengupas seluk-beluk pers, seperti teori-teori pers, pasang surut kebebasan pers, dan kasus-kasus pers di negeri ini. Masih ingat kasus penyerbuan terhadap kantor TEMPO, dan gugatan mantan Presiden Soeharto terhadap majalah TIME? Semua itu, dan masih banyak lagi, bisa ditemui di buku ini.
SR160005 | SR 071 SUG m 2014 C.1 | My Library (RAK 000) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain